DepokToday.com - Gelar Scudetto Serie A 2021-2022 dipastikan milik Kota Milan. Namun, tim mana di kota itu yang berhak menyandang gelar tersebut masih tanda tanya.
Milik AC Milan atau Inter Milan? Ya dua klub asal kota mode dunia itu tengah bersaing untuk memperebutkan gelar juara Serie A 2021-2022.
AC Milan memimpin klasemen Serie A dengan 83 poin, unggul dua angka dari Inter Milan yang berada di peringkat kedua dengan 81 poin.
AC Milan, dalam pertandingan pekan ke-38, hari Minggu 22 Mei 2022 malam WIB, akan tandang ke markas Sassuolo.
Sedangkan Inter Milan bermain di kandang sendiri, Stadion San Siro, untuk menjamu Sampdoria. Pertandingan Sassuolo vs AC Milan dan Inter Milan vs Sampdoria sama-sama berlangsung malam ini pukul 23:00 WIB.

Baca Juga: Penentuan Gelar Scudetto Serie A antara AC Milan dengan Inter Ditentukan Hari Minggu, 22 Mei 2022
Baca Juga: Mengintip Peluang Juara Liga Premier Inggris dan Serie A Akhir Pekan Ini
Artikel Terkait
Setelah Inter Milan, Napoli Juga Gagal ke Puncak Klasemen Serie A Menggeser AC Milan
Liga Serie A Italia: Dua Tim dari Kota Milan Petik Hasil Seri
Dua Gol Dusan Vlahovic Membuka Harapan Juventus Merebut Gelar Juara Serie A
Napoli Rebut Puncak Klasemen Serie A dari Genggaman AC Milan
Gasak Salernitana 5-0, Inter Milan Kembali ke Puncak Klasemen Serie A
AC Milan Naik ke Puncak Serie A Berkat Gol Tunggal Olivier Giroud
Serie A Italia: AC Milan Unggul Lima Poin di Puncak Klasemen Usai Mengalahkan Empoli
Venezia Terdegradasi dari Serie A, AS Roma Terancam Kehilangan Tempat Liga Europa