DepokToday.com - Dua hari menjelang HUT ke-23 Kota Depok, Ketua Panitia Hari Jadi Kota Depok tahun 2022, Manto, membeberkan rangkaian kegiatan baik yang telah, masih, maupun akan dilaksanakan.
Dikutip dari depok.go.id, sejumlah kegiatan tersebut di antara Infact Expo, Gebyar Vaksinasi COVI-19, dan survei pemanfaatan layanan internet RW.
Selain itu, ada juga pemberian uang kadeudeuh (bonus-red) kepada Atlet PON dan Peparnas, ngabuburit bareng anak yatim, pasar murah, kajian muslimah, Aparatur Sipil Negara (ASN) berbagi dengan penyandang disabilitas, dan ojek online (ojol).
Selain itu, Bulan Suci Berbagi On The Street 2022 Berbagi Dalam Keragaman Budaya (BUBOS), pasar tani, bazar produk perikanan dan demo olahan ikan. Lalu, pelayanan pemeriksaan hewan kesayangan gratis dan sterilisasi kucing jantan.
Baca Juga: Makna dan Filosofi Logo Hari Jadi ke-23 Kota Depok
Baca Juga: Ini Rentetan Acara Puncak Peringatan Hari Jadi ke-22 Kota Depok
Baca Juga: Resmi Diluncurkan, Ini Makna Logo Hari Jadi ke-22 Kota Depok
“Saat hari H atau tanggal 27 April, terdapat kegiatan pelayanan konseling psikologis kepada warga Kota Depok dan pelayanan sistem edukasi mobil ramah anak, bansos penyandang disabilitas serta bansos santunan kematian,” terang Manto, Senin 25 April 2022.

Artikel Terkait
Hore! Jadi Biang Kemacetan, 9 Titik Jalan Ini Bakal Dibenahi Pemkot Depok
Siap-siap! Pembangunan Underpass Dewi Sartika Dimulai Maret, Pemkot dan Polres Rancang Rekayasa Lalin
Por Pemkot 2022 Resmi Dibuka, Ini Empat Cabang Olahraga yang Dipertandingkan
Warga Kudu Tahu, Ini Jam Kerja ASN Pemkot Depok Selama Bulan Puasa Ramadan 1443 Hijriah
Fraksi PKS DPRD Kota Depok Setujui Usulan Pemkot Soal Raperda Perlindungan Pohon
Pemkot Depok teken MoU dengan Kemkominfo, Biar pada Melek IT Kata Wali Kota
Mohammad Idris Mengadu ke Ridwan Kamil, Sinergisitas Pemkot Depok dan Pemprov Jabar Harus Diperkuat
Pemkot Depok Terus Berupaya Tingkatkan Insentif RT, RW, dan LPM, Begitu Kata Supian Suri